Kultus: Arena Pertarungan Retorika vs Logika
Kembalinya Rizieq Shihab ke Indonesia, seperti yang telah diperkirakan oleh sejumlah pihak, akan menimbulkan intrik lain dalam sejarah sepak terjangnya sebagai pemimpin kelompok berbasis agama, Front Pembela Islam. Pemberitaan yang mengabarkan Rizieq memutuskan untuk menyerahkan diri ke polisi setelah dinyatakan sebagai tersangka dalam pelanggaran aturan terkait upaya menekan penyebaran virus COVID-19 pun ditanggapi beragam oleh publik masyarakat.
(more…)